aku bersedih untukmu
yang mencoba menghancurkanku
aku bersedih untukmu...
yang tak memahami arti sebuah komitmen...
aku bersedih untukmu...
yang tak menghargai dirimu sendiri...
aku bersedih untukmu...
karena menyiksa hatimu dgn menyakiti hati yang lain...
aku bersedih untukmu...
karena kau tersesat...
dan akan semakin tersesat, jika kau memilih untuk tetap disana..
kembalilah ke jalan kebenaran
berempatilah...
alam telah berjanji,
dalam setiap kebaikan akan berbalas kebaikan
demikian pula sebaliknya...
kembalillah sebelum kau menghancurkan dirimu sendiri
kembalillah dengan tulus...
karena setiap kehancuran yang kau buat, adalah bola salju yg akan mengejarmu...
(untuk sebuah nama,yang telah memberi jeda, 211114)
No comments:
Post a Comment